RI Genjot Investasi di Vietnam
Kamis, 23 April 2009 – 21:10 WIB

RI Genjot Investasi di Vietnam
Mengingat total perdagangan kedua negara yang masih berpotensi untuk dikembangkan, maka perlu dilakukan kerjasama peningkatan perdagangan kedua negara melalui sarana forum joint commission Indonesia-Vietnam, yang merupakan kerjasama promosi perdagangan efektif antara lain dengan misi dagang, pameran dagang dan pertemuan bisnis.
Baca Juga:
Selain itu menurut Mendag, Indonesia juga perlu meningkatkan pertemuan antara pejabat dan pengusaha kedua pihak untuk mendorong kerjasama dan promosi dagang antar pengusaha kedua negara.
Sekedar informasi, dalam mengakhiri agenda bisnis forum, Mendag menyaksikan penandatanganan dua Business Contract antara sektor swasta Indonesia dan Vietnam yaitu Coal Business Contract dan Cargo Business Contract. Penandatanganan coal business contract dilakukan oleh Juan Gondokusumo selaku Kepala Komite CLMV-KADIN, sedangkan penandatanganan cargo business contract dilakukan oleh Rudy Pesik, pengusaha Indonesia yang bergerak di bidang logistik. (cha/JPNN)
JAKARTA-Untuk lebih meningkatkan hubungan bilateral perdagangan, ekonomi dan investasi antara Indonesia-Vietnam, Menteri Perdagangan RI, Mari Elka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang