RI Serius Moratorium Lahan Hutan dan Gambut
Jumat, 04 Juni 2010 – 15:30 WIB

RI Serius Moratorium Lahan Hutan dan Gambut
Nantinya kata Hatta, selain melakukan konsultasi antara pemerintah pusat dan daerah, terutama yang memilki lahan hutan dan lahan gambut, Pemerintah juga akan melakukan konsultasi dengan LSM dan komunitas adat. Selanjutnya menetapkan lembaga keuangan masalah kehutanan.
"Kita sudah buat target dalam beberapa fase. Fase pertama harus selesai akhir tahun ini, fase kedua nantinya pada tahun 2012 dengan menambah luas Provinsi dan nanti pada tahun 2013 harus sudah secara nasional. Kerjasama dengan internasional akan kita laksanakan hingga 2016," kata Hatta.(afz/jpnn)
JAKARTA- Menteri Koordinato bidang perekonomian, Hatta Radjasa mengatakan bahwa Indonesia telah mendapatkan dana hibah awal dari pemerintah Norwegia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang