Ria Irawan Bilang, Lebih Enggak Enak kena Bisul daripada Kanker
Selasa, 07 April 2015 – 07:11 WIB
jpnn.com - ARTIS Ria Irawan agak sebal jika melihat orang yang mendramatisasi penyakitnya ketimbang mendahulukan untuk berobat.
Dia mengatakan, mendramatisasi penyakit merupakan perbuatan yang menguras waktu dan kesempatan untuk sembuh. "Sakit, ya ke dokter. Jangan macam-macam," ujarnya.
Bahkan, dia menyatakan bahwa dirinya saja yang terserang penyakit ganas, yakni kanker, tidak pernah mengeluh.
"Daripada mendramatisasi mendingan cek intens ke dokter, kemoterapi, enggak usah akting. Lebih enggak enak kena bisul dan sakit kepala daripada kanker," tuturnya.
Baca Juga:
"Karena kanker enggak bikin kepala nyut-nyutan," selorohnya. (dod/sof)
ARTIS Ria Irawan agak sebal jika melihat orang yang mendramatisasi penyakitnya ketimbang mendahulukan untuk berobat. Dia mengatakan, mendramatisasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sheila on 7 Laksanakan Umrah Bareng Salman Al Jugjawy
- Album Denny Caknan Live At Zepp Dirilis dalam Format Dolby Atmos
- Ayu Ting Ting Klarifikasi Kabar Kedekatan dengan Andre Taulany
- Minus 7.5, Chikita Meidy dapat Kado Ulang Tahun Terapi Mata dari Suami
- Terungkap, Ini Alasan Nikita Willy Menjalani Persalinan dalam Air
- Kabar Terbaru Sidang Cerai Baim Wong dan Paula Verhoeven