Ribery Anggap Strategi Guardiola Aneh
Jumat, 12 Juli 2013 – 18:01 WIB
MUENCHEN - Staretgi yang diterapkan pelatih anyar Bayern Muenchen, Pep Guardiola tak selalu langsung diterima para pemain. Banyak pemain yang harus bekerja keras untuk beradaptasi dengan pola permainan yang diinginkan Guardiola. Selama ini, para pemain Muenchen memang tak pernah menerapkan pola seperti itu. Tak heran ketika menjalani latihan, para penggawa The Bavaria -julukan Muenchen- terlihat kebingungan dan kikuk.
Franck Ribery salah satunya. Pemain asal Prancis tersebut mengaku kesulitan beradaptasi dengan strategi yang dijalankan Guardiola. Menurut Ribery, strategi yang diterapkan mantan pelatih Barcelona itu sangat asing.
“Pola 4-1-4-1 benar-benar aneh. Itu adalah pola yang sangat baru. Benar-benar sebuah strategi yang berbeda. Kami harus melakukan latihan terus,” terang Ribery seperti dilansir laman Bild, Jumat (12/7).
Baca Juga:
MUENCHEN - Staretgi yang diterapkan pelatih anyar Bayern Muenchen, Pep Guardiola tak selalu langsung diterima para pemain. Banyak pemain yang harus
BERITA TERKAIT
- Alasan Khusus Manajemen Malut United Lepas 3 Pemain Asing
- Paul Munster Kecewa, Persebaya Berpotensi Disalip Persib
- Trent Alexander-Arnold Dirumorkan Tolak Perpanjangan Kontrak dengan Liverpool, Gabung Real Madrid
- Liga 1: Persib Mewaspadai Tekad Persis Keluar dari Zona Merah
- Bali United Vs Persebaya: 2 Gol Kilat Meremukkan Pemuncak Klasemen
- Jakarta Electric PLN Umumkan Skuad untuk Proliga 2025, Ada Pemain Asing Baru