Ribuan Personel TNI Polri Kembali Dikerahkan Buru Sisa Kelompok yang Masuk DPO ini
Rabu, 03 November 2021 – 12:03 WIB
Selain kondisi medan, masih adanya simpatisan yang membantu kelompok ini menjadi kendala pihak TNI/Polri.
Didik juga mengimbau kepada empat orang sisa DPO MIT Poso ini untuk segera menyerahkan diri kepada aparat.
"Kami juga mengimbau warga, kalau melihat ciri-ciri orang yang berada di baliho dan sebaran pamflet yang dibagikan bisa melaporkan kepada pihak kepolisian," katanya.(Antara/jpnn)
Ribuan personel TNI Polri kembali dikerahkan untuk memburu sisa kelompok yang masuk daftar pencarian orang (DPO).
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket Ditangkap Polisi
- Jaksa Tangkap Terpidana Penipuan & TPPU Henny Djuwita yang Jadi DPO
- Brigjen Mukti Juharsa: Fredy Pratama Pasti akan Kita Tangkap
- Terima Surat DPO Harun Masiku dari KPK, Polisi di Kaltim Bergerak
- Polisi Gerebek Kampung Teleng Inhu, 3 Orang Diamankan, Salah Satunya DPO
- Satgas Damai Cartenz Tangkap Anggota KKB Mairon Tabuni alias Solikin di Ilaga