Ribuan Rumah Hancur, Suasana Mencekam

Ribuan Rumah Hancur, Suasana Mencekam
TANGIS: Korban gempa Aceh di Desa Lampahan Kabupaten Bener Meriah saat dievakuasi. Foto: FIKRI RAMADHAVI/AFP photo
Udara sejuk pun tak mampu dilawan kendati api “unggun” yang menemani warga di sisi tenda  berdiri.

 

Baik itu di depan rumah maupun lapangan Bola Volly. Sementara warga yang memiliki halaman luas, langsung memasang  seadanya bersama anak keluarga.

 

Tidak hanya itu, pengungsian mendadak Selasa malam hingga Rabu pagi pun sampai ke lokasi Lapangan Pacu Kuda, Blang Bebangka. Begitu pula terlihat tenda  di halaman Kodim, Kota Takengon dan Halaman Kantor Bupati Aceh Tengah.  Baru menjelang terlihat matahari warga kembali ke rumah.

 

Jumlah korban akibat musibah gempa hingga Rabu kemarin, terus bertambah. Jumlah pun mencapai angka 1.500-an. Sampai-sampai RSU Datu Beru, Takengon, hingga pukul 12.05 WIB, Rabu menerima pasien korban gempa 95 orang. Itu data yang diperoleh Rakyat Aceh, dari petugas UGD setempat.

 

TAKENGON-Duka mendalam dialami ribuan masyarakat Takengon dan Kabupaten Bener Meriah, Aceh, menyusul gempa menghentak dua kabupaten di dataran tinggi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News