Ribuan Rumah Terendam Banjir di Tebing Tinggi dan Padang
Sabtu, 19 Oktober 2013 – 20:44 WIB
Data awal sekitar 2.500 rumah terendam banjir di kawasan, Bungus Barat dan Bungus Timur, Kecamatan Bungus Teluk Kabung. Jalur transportasi Padang ke Painan lumpuh total tepatnya di depan TPI Bungus. BPBD Kota Padang, BPBD Prov Sumbar dan SKPD lain masih melakukan penanganan darurat.
"Masyarakat dihimbau untuk selalu waspada terkait adanya cuaca ekstrem memasuki masa peralihan musim penghujan. Banjir, longsor dan puting beliung akan makin meningkat," ujar Sutopo.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Bencana banjir merendam ribuan rumah di Tebing Tinggi, Sumatera Utara dan Kota Padang, Sumatera Barat. Hingga malam ini, ribuan warga masih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Desa di Banyumas Masih Terdampak Kekeringan
- 390 PPPK 2021 Gowa Dapat Perpanjangan SK, Adnan Purichta Ichsan Beri Pesan Tegas
- PPPK Jangan Khawatir dengan Masa Depannya, yang Bilang Pejabat Penting
- Webinar Pendidikan GO Menyoroti Soal Sinergitas dalam Menghadapi Ujian Masuk PTN
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal