Ribuan Tesla Cybertruk Kena Recall Karena Masalah Kamera Belakang
Sabtu, 05 Oktober 2024 – 16:56 WIB

Tesla mengeluarkan surat penarikan kembali atau recall mobil listrik Cybertruck karena masalah kamera belakang. Foto: Glamour Auto
Sejak dikirimkan kepada konsumen pada November tahun lalu, Tesla setidaknya sudah lima kali menarik Cybertruck antara lain karena masalah pada wiper, panel pada pintu kendor dan pedal macet. (Antara/jpnn)
Tesla mengeluarkan surat penarikan kembali atau recall mobil listrik Cybertruck karena masalah kamera belakang.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Chery QQ Akan Diproduksi Kembali, Tampilannya Lebih Modern, Lihat nih
- Tip Hadapi Arus Balik Pakai Mobil Listrik, Perlengkapan Ini Wajib Disiapkan
- Mudik Lebaran Naik Mobil Listrik? Cek Lokasi SPKLU Lewat Aplikasi Ini, Lengkap
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km
- Sokonindo Tunjukkan Komitmen pada Kendaraan Listrik dan Ekspansi Pasar RI
- VKTR Rilis Laporan Keuangan