Ribuan Tesla Cybertruk Kena Recall Karena Masalah Kamera Belakang

Ribuan Tesla Cybertruk Kena Recall Karena Masalah Kamera Belakang
Tesla mengeluarkan surat penarikan kembali atau recall mobil listrik Cybertruck karena masalah kamera belakang. Foto: Glamour Auto

Sejak dikirimkan kepada konsumen pada November tahun lalu, Tesla setidaknya sudah lima kali menarik Cybertruck antara lain karena masalah pada wiper, panel pada pintu kendor dan pedal macet. (Antara/jpnn)


Tesla mengeluarkan surat penarikan kembali atau recall mobil listrik Cybertruck karena masalah kamera belakang.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News