Ribuan TKI Ngamuk di KJRI Jeddah, Satu Tewas
Senin, 10 Juni 2013 – 11:45 WIB

Ribuan massa yang mengamuk di depan KJRI Jeddah. FOTO: Ist
Baca Juga:
Faizasyah menyatakan saat ini memang sedang dilakukan pemutihan oleh pemerintah Arab Saudi untuk warga negara asing, tidak hanya warga negara Indonesia (WNI). Dari kajian dan pendataan perwakilan Indonesia, WNI yang over stay hampir mendekati sekitar 43 ribu orang di Arab Saudi.
"Sebenarnya saat itu sudah ada himbauan dari keamanan diplomatik setempat tidak dilakukan pelayanan karena kondisi tidak kondusif. Dalam kondisi seperti itu di mana banyak kebingungan, ketidaknyamanan, tentunya bisa diantisipasi," ujarnya. Terakhir, ia berharap masalah penyerangan dan pelayanan itu segera diselesaikan pihak terkait. (flo/jpnn)
JAKARTA - Ribuan pekerja Indonesia di Jeddah, Arab Saudi, dikabarkan mengamuk di Konsulat Jenderal RI Minggu (9/6) waktu setempat. Para pekerja membakar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian