Ribuan Warga Makassar Positif Covid-19, Ramdhan Pomanto Sampaikan Imbauan
Selasa, 15 Februari 2022 – 11:35 WIB

Ilustrasi, mural terkait Covid-19. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sementara itu, Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan Pomanto meminta kepada seluruh warganya untuk melengkapi dosis vaksin.
"Mari kita semua melengkapi vaksin. Langkah ini untuk mencegah penyebaran covid-19 di Kota Makassar," ucap pria yang beken disapa dengan panggilan Danny Pomanto. (mcr29/fat/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Wali Kota Mohammad Ramdhan Pomanto sampaikan imbauan setelah ribuan warga Makassar positif Covid-19. Jangan panik!
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : M Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Vaksinasi Hepatitis A Bagi Atlet Muda untuk Prestasi Lebih Gemilang
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Kemal Akbar Sebut Jemaah Haji dan Umrah Tetap Perlu Vaksinasi, Begini Alasannya
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Ini Daftar 23 Kepala Daerah Terpillih di Sulsel yang akan Dilantik 20 Februari
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya