Ributkan Kunker, Anggota DPRD Nyaris Adu Jotos

Ributkan Kunker, Anggota DPRD Nyaris Adu Jotos
Ributkan Kunker, Anggota DPRD Nyaris Adu Jotos
“Saya datangi, Rusdi menendang kursi. Langsung saya beli tantangan dia. Saya tantang dia keluar.  Ayo kita berduel di luar dan menanggalkan pin dewan,”ungkapnya mengulang ucapannya saat menantang Rusdi.

Berneda dengan Irmanto, Sekretaris DPRD Kerinci, Adli  membantah telah terjadi baku hantam antar anggota dewan. “Memang sempat terjadi perdebatan, namun tidak sampai saling pukul. Sepanjang hal itu dilakukan di lingkungan kantor, sah-sah saja,” kata Adli.

Menurut dia, keributan terjadi karena keduanya berdebat soal urusan dinas, bukan masalah pribadi. “Saya yakin pertengkaran tersebut tidak akan menganggu kinerja anggota dewan dalam melayani masyarakat,” kata dia.

Saat ini, perseteruan tersebut sudah diselesaikan, karena memang tidak ada alasan untuk diperpanjang. “Hubungan keduanya selama ini cukup baik. Di negara demokrasi, hal seperti ini biasa terjadi,” terangnya.

SUNGAIPENUH- Kunjungan Kerja (kunker) seperti menjadi ‘proyek’ yang dinanti-nantikan oleh  anggota DPRD. Bahkan, mereka rela bersitegang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News