Ridwan Institute Dukung Akeselarasi Publikasi Jurnal Internasional di Indonesia

Ridwan Institute Dukung Akeselarasi Publikasi Jurnal Internasional di Indonesia
Dosen sekaligus influencer yang aktif mengedukasi para akademisi, I Made Andi Arsana saat menjadi narasumber webinar publikasi jurnal internasional. Foto: tangkapan layar

“Harapan kami, tingkat publikasi ilmiah internasional di Indonesia tidak hanya meningkat dari segi kuantitas namun juga kualitas,” ujar Abdullah, dalam keterngannya, Jumat (7/4).

Ridwan Institute sendiri merupakan Lembaga publikasi ilmiah yang berdiri sejak tahun 2018 dan berdomisili di Cirebon, Jawa Barat. (jlo/jpnn)

Ridwan Institute mendukung akselerasi publikasi jurnal Internasional dengan mengadakan berbagai kajian dan pelatihan secara rutin.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News