Ridwan Kamil Prihatin Demo Mahasiswa Ricuh
Selasa, 24 September 2019 – 12:53 WIB

Aksi demo mahasiswa di depan Gedung DPRD Jabar Jalan Diponegoro Kota Bandung, Senin (23/9). Foto : Dok ASJ/Antara
Berdasarkan data dari Dinkes Kota Bandung, sebanyak 87 mahasiswa mendapatkan perawatan medis karena menjadi korban dalam aksi yang berujung ricuh tersebut.
Massa yang terdiri ribuan mahasiswa dari 25 perguruan tinggi di Jawa Barat tersebut mencoba membuka pagar Kantor DPRD Jawa Barat.
Sedangkan polisi yang berjaga juga melakukan pertahanan dengan dilengkapi tameng serta kelengkapan lainnya.
Akhirnya pagar terbuka dan sempat terjadi saling dorong hingga berujung baku hantam antara mahasiswa dengan polisi. (ajatsudrajat/ant/jpnn)
Aksi demo mahasiswa diperbolehkan secara aturan tapi harus mematuhi peraturan yang berlaku.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Ini Alasan Revelino Baru Muncul dan Mengakui Anak Lisa Mariana
- Anggota Satgas Unaya Meninggal Ketika Kawal Demo Mahasiswa