Riedl Bakal Langsung Bekerja
PSSI Nyalla Rekrut Pemain ISL-IPL untuk Timnas
Senin, 02 April 2012 – 06:00 WIB
"Kami berusaha menjalankan himbauan dari pemerintah yang meminta untuk membentuk timnas terbaik. Tidak membeda-bedakan pemain," ucap Rahim.
Mengenai pemain yang terpilih, lanjut Dia, diserahkan sepenuhnya kepada Riedl. Rahim tidak ingin menganggu kinerja pelatih agar hasil yang didapat bisa lebih maksimal ke depannya.
Sementara itu, untuk timnas U-23 pelatih yang dipersiapkan untuk menanganinya adalah Rahmad Darmawan. Pelatih klub Pelita Jaya itu sebelumnya juga membuka tangan jika ada tawaran dari PSSI, hanya, dia juga tetap akan fokus untuk melatih klub hingga musim berakhir.
Di sisi lain, mengenai legitimasi PSSI-nya, Nyalla menegaskan akan tersu berjuang. Termasuk, untuk timnas yang akan dibawanya melakoni pertandingan ke luar negeri. Dia optimistis dunia akan mengakui timnas yang dia bentuk karena materi yang akan dipilih sudah cukup dikenal oleh dunia.
JAKARTA-PSSI versi La Nyalla Mattalitti benar-benar menafikan PSSI pimpinan ketua umum Djohar Arifin. Mereka akan memulai langkah membentuk Timnas
BERITA TERKAIT
- Kabar Irwansyah Hengkang dari Pelatnas Cipayung, Fadil Imran Jawab Begini
- Persib Jamu Borneo FC di Stadion GBLA, Bobotoh Boleh Datang, tetapi
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
- Pelatih Persib Bojan Hodak Sebut Stadion GBLA Belum Siap Dipakai Melawan Borneo FC
- PB Perpani dan Djarum Foundation Berkolaborasi Jaring Atlet Panahan Terbaik Indonesia
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Kevin Diks Terancam Absen, Siapa Penggantinya?