Riedl Percaya Tiga Pilar Ini Bisa Cepat Beradaptasi

“Karena pemain yang belum bergabung rata rata adalah pemain profesional, sehingga mereka tidak butuh banyak waktu untuk beradaptasi dengan pemain lain,” ungkapnya seperti diberitakan Jawa Pos (induk JPNN) hari ini.
Pelatih asal Austria itu juga menggantungkan harapan tinggi bagi Lilipaly dalam skuad Timnas kali ini.
Dia berharap, pemain naturalisasi asal Belanda itu bisa segera membuktikan kualitasnya saat ujicoba melawan Timnas Vietnam mendatang.
Riedl beralasan, karena Lilipaly adalah satu-satunya pemain yang team worknya belum teruji.
Sementara itu, total 24 pemain yang bergabung dalam pemusatan latihan di Karawaci tersebut sudah bergabung dalam latihan.
Zulham Zamrun yang sebelumnya hanya bisa latihan terpisah di samping lapangan karena mengalami flu berat di hari petama, sudah mulai bergabung dengan pemain lainnya.
“Sudah mulai membaik,” kata Zulham ketika ditanya terkait kondisi kesehatannya.(ben/ray/jpnn)
JAKARTA – Pelatih Timnas Alfred Riedl memastikan pemusatan latihan timnas nasional (Timnas) di Karawaci, Tangerang, Banten, tanpa tiga pemain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs