Rijkaard 3 Tahun Tangani Arab Saudi
Jumat, 01 Juli 2011 – 10:07 WIB

Rijkaard 3 Tahun Tangani Arab Saudi
Sementara, Arab Saudi menginginkan Gomes segera bergabung. Setelah gagal menggaet Gomes, mereka sempat dikaitkan dengan pelatih timnas U-20 Morris Lorinzo. Namun, pilihan akhirnya jatuh pada Rijkaard. "Kami menunjuk Rijkaard karena dia adalah pelatih yang punya reputasi dunia," demikian pernyataan SAFF lewat situs resminya.
Baca Juga:
Meski gagal mengangkat prestasi Galatasaray, Rijkaard toh pernah menuai sukses bersama Barcelona. Dia berhasil mempersembahkan trofi Liga Primera pada 2005 dan 2006, kemudian merajai Liga Champions pada 2006. (ham/bas)
RIYADH- Frank Rijkaard sempat jobless alias menganggur sejak diputus kontraknya oleh Galatasaray pada 2010. Namun, kini status tersebut bakal dia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia