Rindu Ajak Warga Nikmati Ngabuburit Seru
Kamis, 07 Juni 2018 – 18:02 WIB
Sekitar 100 orang dipangkas rambutnya dari komunitas Persaudaraan Pangkas Rambut Garut (PPRG). Sebelumnya Rindu juga pernah menjalin kerja sama dengan PPRG pada 18 Februari lalu di Bekasi.
Sementara itu, di booth kesehatan, sekitar 100 orang datang dicek kadar gula darah dan kolesterolnya.Di acara tersebut, panitia juga membagikan 500 kaos kepada warga. Stand-stand Rindu Ngabuburit dibuka mulai pukul 16.30 hingga pukul 17.30, yang ditutup dengan berbagi takjil.
“Sekitar 1.000 takjil kami bagikan untuk warga,” kata Fareza.
Menurut dia, ada 7 kota/kabupaten lagi yang siap dikunjungi oleh Rindu Ngabuburit. Di antaranyanya Sukabumi Cianjur, Subang, dan Bandung.(chi/jpnn)
Rindu Ngabuburit ini untuk melestarikan tradisi buka puasa dengan melakukan hal-hal yang positif.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- Norak, Ucapan Ridwan Kamil Dihujat Warganet Gegara Menyindir Janda
- Pemberdayaan Perempuan Jadi Perhatian Khusus Ridwan Kamil-Suswono
- Trending di X: Ridwan Kamil Dicecar Warganet karena Rendahkan Janda
- Mesin Betawi Penggerak Anies-Sandi Bekerja Untuk Memenangkan RIDO
- Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies