Riset Film, Erwin dan Salman Kunjungi Penjara Bung Hatta di Belanda
Minggu, 23 November 2014 – 10:19 WIB

Erwin Arnada. Foto: dok/Indopos-JPNN
Sementara itu menurut Salman, saat ini penjara yang bersejarah itu sudah diganti gedung baru. Namun, ujarnya, itu tetap penting untuk akurasi tempat dan waktu dalam pembuatan film.
"Kami benar-benar mendapat kesempatan langka. Sebuah kehormatan untuk merasakan langsung apa yang terjadi. Rasanya seperti memasuki ruang dan waktu di masa Hatta bersama delegasinya berjuang untuk kedaulatan Indonesia dengan kepiawaian negosiasinya,” kata Salman. (flo/jpnn)
SUTRADARA Erwin Arnada dan Penulis Skenario Salman Aristo mengakhiri riset di Belanda untuk pembuatan film Muhammad Hatta yang rencananya akan diproduksi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dibintangi Haico Van der Veken, Theo & Ruza Siap Bikin Baper
- Diadukan ke MKD oleh Rayen Pono, Ahmad Dhani Beri Tanggapan
- Soal Pernikahan, Maxime Bouttier dan Luna Maya Kompak Beri Jawaban Begini
- Libatkan Komunitas Lain, Jogja Noise Bombing Fest 2025 Segera Digelar
- Kembali Diperiksa KPK, Windy Idol Curhat Begini
- Terungkap Alasan Fachri Albar Kembali Pakai Narkoba, Jangan Ditiru