Risma Bagi Cara Tata Pengelolaan Kota
Kamis, 13 September 2018 – 22:32 WIB
Penggunaan anggaran secara efisien untuk tanggap bencana itu juga digarisbawahi Sekretaris Jenderal UCLG ASPAC Bernadia Irawati Tjandradewi. ''Kami harap kota-kota lain di Asia Pasifik bisa belajar tentang pengembangan kota dengan financial support yang terbatas,'' tuturnya. Selain diskusi, para peserta diajak langsung melihat cara kerja CC112 yang menempati lantai 2 gedung Siola. (deb/c15/ayi)
Penggunaan anggaran secara efisien untuk tanggap bencana itu juga digarisbawahi Sekretaris Jenderal UCLG ASPAC Bernadia Irawati Tjandradewi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakai Baju Khas Surabaya di Debat Pilgub Jatim, Bu Risma: Ini Kegedean
- Sudah Disetuji KemenPAN-RB, Pemkot Surabaya Merekrut 2.109 PPPK dan 680 CPNS
- Kabar Gembira dari Bu Risma untuk Petugas Pendamping PKH, Semoga jadi PPPK
- Bu Risma Luncurkan Program PENA di Sidoarjo, Ini Tujuannya
- Kemensos Siap Memperluas Kolaborasi dengan Alumni ITS
- Ikatan Alumni ITS Menggelar FGD soal Transisi Energi, Ada Bu Risma