Ritonga Resmi Nyatakan Mundur
Kamis, 05 November 2009 – 19:54 WIB

Ritonga Resmi Nyatakan Mundur
Dalam kesempatan itu, Ritonga memang tidak menjawab semua pertanyaan yang digelontorkan wartawan. Ia hanya menjawab pertanyaan-pertanyaan normatif, yang tidak menyangkut keterkaitannya dengan isi rekaman. "Semua pertanyaan yang substansinya sama dengan pertanyaan yang akan disampaikan TPF, akan saya jelaskan setelah bertemu dengan TPF," kata Ritonga menegaskan. Ia juga menolak jika pengunduran dirinya sebagai ungkapan bahwa dirinya bersalah. "Tidak. Ini demi institusi Kejaksaan Agung," katanya. (esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA- Wakil Jaksa Agung Abdul Hakim Ritonga akhirnya memberikan keterangan resmi tentang pengunduran dirinya."Demi kebaikan untuk institusi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gubernur Lampung Dukung Gerakan Dapur Indonesia Jalankan Program MBG Rutin
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Jaga Ekosistem Laut, PIS Tanam 3.000 Bibit Lamun di Teluk Bakau
- Eks Sesmilpres Sebut KKB Sudah Menyerang Wibawa Negara
- Buruh Jogja Gelar Aksi Besar-besar Peringati May Day, Ini Tuntutannya
- Program Prabowo Disebut Bisa Ubah Nasib Rakyat, 8 Juta Lapangan Kerja Bakal Tercipta