Rizal Tuding Pemeriksaannya Pencegalan
Selasa, 19 Agustus 2008 – 16:59 WIB
JAKARTA-Ketua Umum Komite Bangkit Indonesia (KBI) Rizal Ramli mengaku pemeriksaan terhadap dirinya oleh pihak Markas Besar Kepolisian RI merupakan upaya penyingkiran. “Pada saat pemanggilan pertama dilakukan, saya sedang deklarasi,” kata Rizal usai menjalani pemeriksaan lanjutan di Badan Reserse Kriminal Mabes Polri, Selasa (19/8). Dengan begitu dirinya menuding adanya upaya penyingkiran terhadap dirinya, dalam melangkah menuju kursi calon presiden (capres).
jpnn.com - Rizal juga mengaku penasaran dengan proses pemeriksaan yang dilakukan pihak Mabes Polri dengan 17 pertanyaan. “Apakah pemeriksaan ini perintah dari SBY (Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, red)? Perintah kepala BIN (Badan Intelijen Negara, red) Samsul Siregar yang juga teman saya? Atau perntah siapa? Saya harus cari tahu ini,” tegasnya sembari meninggalkan wartawan. (rie/JPNN)
Baca Juga:
!-- @page { size: 8.5in 11in; margin: 0.79in } P { margin-bottom: 0.08in } -->JAKARTA-Ketua Umum Komite Bangkit Indonesia (KBI) Rizal Ramli mengaku
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perbedaan Data Kerugian Lingkungan Kasus Korupsi Timah Sorot Perhatian di Persidangan
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- Sikap Ahli di Sidang Kasus Timah Tidak Etis, Perhitungan Kerugian Negara Diragukan
- Rayakan HUT ke-24, Epson Berkomitmen Berikan Dampak Positif Bagi Masyarakat Indonesia
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024