Rizal..Sudirman..Rizal..Atau Sudirman?

jpnn.com - JAKARTA - Politikus Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Dadang Rusdiana meminta Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersikap tegas menyelesaikan perseteruan antara Menko Maritim dan Sumber Daya Rizal Ramli dengan Menteri ESDM Sudirman Said.
"Ya, sudahi saja perseteruan dua anggota kabinet itu dengan cara presiden bertindak tegas melalui mekanisme reshuffle, Salah satunya (Rizal atau Sudirman). Daripada menjadi beban pemerintah," kata Dadang, di Jakarta, Kamis (3/3).
Rizal Ramli. Foto: dok/JPNN.com
Kalau hanya presiden marah-marah, tapi membiarkannya lanjut Dadang, dengan sendirinya akan mengganggu wibawa presiden.
Sudirman Said. Foto: dok/JPNN.com
"Apalagi di permukaan terkesan perdebatan dua pembantu presiden ini karena perbedaan mazhab ekonomi. Tapi pada titik tertentu ada pula kesan karena kepentingan pribadi atau kelompok investasi," ujar Dadang.
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia