Rizky Billar dan Lesti Kejora Dapat THR dari Putra Siregar, Jumlahnya Wow
Selasa, 25 April 2023 – 05:59 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Aktor Rizky Billar mendapat tunjangan hari raya alias THR dari pengusaha sekaligus YouTuber Putra Siregar.
Dia diberi THR dengan jumlah mencapai ratusan juta rupiah dari pengusaha ponsel tersebut.
"Alhamdulillah dapat THR dari Papi Putra Siregar," ungkap Rizky Billar melalui akun miliknya di Instagram Story, Senin (24/4) malam.
Suami Lesti Kejora itu memperlihatkan bukti transfer THR dari Putra Siregar.
Selain berterima kasih, Rizky Billar juga mendoakan Putra Siregar dan keluarga.
"Semoga diganti rezekinya berlipat ya Pi, berkah terus," sambungnya.
Tidak hanya Rizky Billar, Lesti Kejora ternyata juga mendapat transfer THR dari Putra Siregar.
Dia juga membeberkan bukti transfer yang telah diterimanya.
Aktor Rizky Billar mendapat tunjangan hari raya alias THR dari pengusaha sekaligus YouTuber Putra Siregar.
BERITA TERKAIT
- Rizky Billar dan Adul Jadi Kembar Siam di Film Amin Tanpa Iman
- Pujian Rizky Billar Setelah Lesti Kejora Raih Gelar Sarjana
- Lesti Kejora Raih Gelar Sarjana, Rizky Billar Bicara Soal Mimpi
- Fokus Menjalani Syuting, Rizky Billar Rela Lakukan Ini
- Ini Alasan Rizky Billar Ingin Rehat dari Media Sosial
- Produksi Film Amin Tanpa Iman Dimulai, Ini Para Pemainnya