RNI Ajari Perwira TNI-AD Berwirausaha di Bidang Pangan
Jumat, 12 Juli 2013 – 12:15 WIB

RNI Ajari Perwira TNI-AD Berwirausaha di Bidang Pangan
JAKARTA - Direktur Utama PT Rajawali Nusantara Indonesia (RNI) Ismed Hasan Putro memberikan pembekalan kepada 186 personil TNI AD berpangkat Kolonel, pada acara Corporate Management Training, dengan tema 'Menjadi Wira Usaha dan Professional' di Garuda Indonesia Training Center, Jakarta, Kamis (11/7). Oleh karena itu, Ismed menganjurkan kepada para peserta untuk mampu memanfaatkan peluang tersebut sekaligus mampu meningkatkan ketahanan pangan dalam negeri.
Selama memberikan pembekalan, Ismed memberikan semangat tentang pentingnya membangun budaya ke wirausaha, khususnya usaha di bidang ketahanan pangan. Menurut Ismed, pemberian materi itu berdasarkan tantangan bangsa Indonesia saat ini yakni ketahan pangan nasional yang cukup rawan.
Baca Juga:
"Kebutuhan pokok nasional saat ini relatif besar. Sayangnya, kebutuhan tersebut dipenuhi melalui pasar impor dari negara lain. Situasi ini seperti dua sisi mata uang. Disisi pertama, gejolak yang terjadi di negara pengekspor akan memberikan dampak negatif bagi kebutuhan pangan dalam negeri. Disisi lain, besarnya kebutuhan pangan dalam negeri adalah pasar atau peluang yang sangat baik untuk dipenuhi," papar Ismed melalui keterangan tertulisnya, Jumat (12/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Direktur Utama PT Rajawali Nusantara Indonesia (RNI) Ismed Hasan Putro memberikan pembekalan kepada 186 personil TNI AD berpangkat Kolonel,
BERITA TERKAIT
- Dukung Peningkatan Kualitas Sarana Pendidikan, Waskita Karya Garap Gedung SD Hingga Universitas
- 1.440 UMKM di Sultra Terima KUR Rp182,4 M dari Bank Mandiri
- Bea Cukai Dorong UMKM Perluas Jangkauan Produknya ke Pasar Global Lewat Kegiatan Ini
- Begini Cara Tugu Insurance Tingkatkan Kualitas Karyawan
- HID Meluncurkan Printer FARGO HDP5000e
- Layanan inDrive Intercity Catat Lonjakan Pengguna Selama Mudik Lebaran 2025