RNI Kehabisan Stok Daging
Rabu, 17 Juli 2013 – 11:43 WIB

RNI Kehabisan Stok Daging
RNI sendiri, lanjut Ismed, saat ini memiliki persediaan sapi hidup hingga dua ribu ekor di Jawa Barat. Selain itu, RNI bersama Pemda Nusa Tenggara Barat juga telah mengembangkan peternakan sapi. ’’Sapi simental dan limosin ada dua ribu sapi. Itu setiap hari masuk terus ke RPH. Sebagai pemain baru, wajar kalau kami sempat mengalami kehabisan stok. Tapi kami jamin tidak akan lama,’’ ulangnya.
Baca Juga:
Sebelumnya Ismed mengatakan, daging sapi itu berasal dari peternakan sapi yang telah dikembangkan oleh RNI dan menggandeng peternakan masyarakat. (ers)
JAKARTA-PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) mengaku penjualan daging dengan brand Raja Daging kehabisan stok. Namun, Direktur Utama Rajawali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- James Riady Tegaskan Komitmen Lippo Group Tuntaskan Masalah Meikarta
- Pelindo Ungkap Penyebab Kemacetan di Tanjung Priok Seusai Evaluasi Internal
- Deposito Emas Pegadaian Tembus 1 Ton, Dirut Pegadaian Bilang Begini
- Hana Bank Meluncurkan Produk Goal Savings
- Herman Deru Dampingi Presiden Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia
- Gelar Evaluasi Internal, Pelindo Jelaskan Detail Penyebab Kemacetan di Tanjung Priok