Roadmap Birokrasi Reformasi Dituding tak Jalan
Rabu, 03 April 2013 – 13:22 WIB

Roadmap Birokrasi Reformasi Dituding tak Jalan
Akan tetapi menurut politisi PDI Perjuangan tersebut, saat ini memang masih ada kendala karena berbenturan dengan soal otonomi daerah yang seluas-luasnya. Misalnya saja perlu ditinjau lagi apakah tenaga honorer itu diperlukan atau tidak karena honorer itu satu langkah menuju PNS.
"Selama ini honorer wilayah abu-abu kan. Sisa-sisa kemarin saja belum kita selesaikan yang kategori 1, kategori 2. Nah selanjutnya honorer-honorer itu akan dimasukan terus. Kuncinya dasar hukum dari semua itu, harus menyelesaikan UU Aparatur Negara. Itu yang tidak pernah selesai," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi II DPR Arif Wibowo mengatakan, masalah kecurangan penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) karena roadmap reformasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita
- Peringatan Hari Kartini, UICI Meluncurkan PMB Bacth 9
- Praktisi Hukum Nilai Marcella dan Ary Bakri tak Layak Disebut Advokat