Roadshow 50 Kota, PAN Yakin Prabowo-Sandi Berpeluang Menang

Roadshow 50 Kota, PAN Yakin Prabowo-Sandi Berpeluang Menang
Ketum PAN Zulkifli Hasan dan cawapres pasangan nomor urut 02 Sandiaga Uno di Sumedang. Foto: Ist

“Antusiasme masyarakat, dan pengurus di daerah membuat kami optimis target tersebut akan tercapai.


Roadshow PAN dan Sandiaga Uno berlangsung pada September hingga Oktober 2018 dan menjadi catatan penting bagi PAN dalam menghadapi pileg dan pilpres.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News