Robben Kembali, Ribery Cedera Lagi
Senin, 17 Januari 2011 – 17:47 WIB

Robben Kembali, Ribery Cedera Lagi
MUNCHEN - Jeda kompetisi selama satu bulan ternyata belum mampu mendongkrak kinerja Bayern Munchen. Skuad asuhan Louis van Gaal itu hanya mampu bermain imbang 1-1 ketika melawat ke Volkswagen Arena menghadapi Wolfsburg kemarin dini hari WIB. Ribery memang sempat absen selama tiga bulan akibat cedera engkel pada November 2010. "Apa yang terjadi padaku tidak normal. Namun, saya berharap ini tak buruk," lanjutnya.
Bayern sempat memimpin lewat Thomas Muller ketika laga baru berjalan tujuh menit. Mereka pun berpeluang menggandakan keunggulan lewat titik penalti di menit ke-21. Sayang, Philipp Lahm yang bertindak sebagai algojo gagal menjalankan tugasnya. Beruntung, penalti Wolfsburg pada menit ke-45 lewat Grafite juga gagal membuahkan hasil. Tapi, mereka akhirnya bisa menyamakan skor lewat Sascha Riether di menit ke-86.
Baca Juga:
Duka Bayern di laga perdana 2011 itu bertambah, menyusul cedera lutut yang menimpa Franck Ribery. Akibat cedera tersebut, Ribery harus istirahat selama dua pekan. "Jelas, saya kecewa karena harus cedera lagi," keluh Ribery kepada AFP.
Baca Juga:
MUNCHEN - Jeda kompetisi selama satu bulan ternyata belum mampu mendongkrak kinerja Bayern Munchen. Skuad asuhan Louis van Gaal itu hanya mampu bermain
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025