Robert Kubica Setir Mercedes
Senin, 29 April 2013 – 10:44 WIB
“Mungkin saja. Saya tidak tahu. Namun, tidak mungkin semua orang bisa melihat saya setiap waktu berada di bandara Heathrow. Sebab, saya juga ke bandara itu untuk urusan yang berbeda. Jadi tidak selalu berkaitan dengan rencana dengan Mercedes,” tambah pria kelahiran 7 Desember 1984 tersebut.
Baca Juga:
Kubica sebenarnya bukan nama asing bagi para penggemar F1. Dia pernah berlaga di balapan jet darat tersebut dalam rentang 2006-2010 silam. Saat itu, Kubica yang merupakan pembalap Polandia pertama yang berjibaku di F1 membela panji BMW Sauber dan Renault.
Namun, kecelakaan hebat menimpanya pada 6 Februari 2011. Kecelakaan tersebut membuat bahunya bermasalah. Tak pelak, dia harus absen di F1 musim selanjutnya. (jos/jpnn)
AZORES - Robert Kubica bakal kembali berkiprah di Formula 1. Pembalap asal Polandia tersebut menyatakan akan mengendarai Mercedes untuk simulasi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi