Robohkan Jennings, Miguel Cotto Kembali Juara Dunia
Robohkan Jennings, Kembali Juara Dunia
Senin, 23 Februari 2009 – 07:21 WIB

Robohkan Jennings, Miguel Cotto Kembali Juara Dunia
Cotto mengakui tak mengawali pertarungan dengan baik. Akibatnya, dia tak mampu mendominasi duel dan menang lebih cepat. Sejak ronde pertama hingga awal ronde keempat, pertarungan berjalan imbang.
Baca Juga:
"Saya memulainya dengan mengincar tubuh sekaligus kepalanya. Selanjutnya, saya bebaskan tangan saya meluncur. Saya bisa mengenainya dengan pukulan yang bagus," tutur Cotto. Cotto yang dikenal dengan gaya bertarungnya yang provokatif itu mengaku mengambil pelajaran dari Margarito. Hasil buruk tersebut membuat Cotto lebih fokus dalam mempersiapkan diri menghadapi satu pertandingan.
"Malam ini terasa benar-benar mengesankan. Kekalahan (dari Margarito) membuat saya menjadi seorang petarung yang lebih kuat, lebih fokus, dan lebih baik," ujar Cotto.
Pelatih Cotto yang sekaligus pamannya, Evangelista Cotto, mengamini pernyataan petinjunya itu. Banyak pelajaran yang dipetik Cotto seusai kalah TKO pada ronde ke-11 dari Margarito.
NEW YORK - Miguel Cotto tak perlu waktu lama untuk kembali menjadi juara dunia. Kemarin (22/2) petinju kebanggaan Puerto Riko tersebut memukul KO
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedang dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya