Rocco’s Bark Day Fun Run Bakal Digelar, Pencinta Anjing Merapat

Rocco’s Bark Day Fun Run Bakal Digelar, Pencinta Anjing Merapat
Rocco Dog Food akan menggelar Rocco’s Bark Day Fun Run. Foto: CPPETINDO

"Kami berharap semua peserta bisa menikmati momen ini dan sekaligus mendukung kampanye kami," kata Julius, dalam keterangannya, Senin (8/7).

Rocco’s Bark Day Fun Run merupakan wadah nyata dukungan bagi para pecinta anjing dan upaya untuk membantu tempat penampungan hewan.

Acara ini akan dimeriahkan dengan kegiatan menarik seperti Fun Run 2KM, Photo Contest, Talk Show tentang perawatan anjing, dan banyak lagi.

Tak ketinggalan, ada juga Vet Check, layanan pemeriksaan dan konsultasi kesehatan anjing peliharaan gratis dengan dokter hewan. (jlo/jpnn)

Rocco Dog Food akan menggelar Rocco’s Bark Day Fun Run untuk mendukung kesejahteraan anjing Indonesia


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News