Rockets Geser Howard ke Power Forward Â
Senin, 19 Agustus 2013 – 21:40 WIB

Rockets Geser Howard ke Power Forward Â
HOUSTON- Kedatangan Dwight Howard sempat memberikan ancaman serius bagi Omer Asik. Posisi Asik sebagai center terancam hilang dengan bergabungnya pemain berjuluk Superman tersebut. Namun, kini Asik bisa tersenyum lebar.
Sebab, pelatih Rockets, Kevin McHale bakal tetap mempercayakan posisi center kepada Asik. Sebagai solusinya, McHale akan menggeser Howard ke posisi empat alias power forward. Cara itu dianggap ampuh untuk memaksimalkan peran kedua pemain tersebut.
Sebab, Asik dan Howard memang bakal memegang peranan penting untuk Rockets di musim mendatang. Selama ini, Asik merupakan pemain inti di posisi lima. Sementara, Howard, seperti diketahui merupakan salah satu center terbaik di NBA.
Baca Juga:
HOUSTON- Kedatangan Dwight Howard sempat memberikan ancaman serius bagi Omer Asik. Posisi Asik sebagai center terancam hilang dengan bergabungnya
BERITA TERKAIT
- Anthony Ginting Absen dari All England 2025
- Bojan Hodak Sampaikan Kabar Baik Menjelang Persib Vs Persik
- Perpanjang Kontrak dengan AC Milan, Tijjani Reijnders Naik Gaji, Berapa?
- MotoGP 2025: Awal Manis Pertamina Enduro VR46 Racing Team
- Real Madrid Masuk Nominasi Laureus Award 2025
- Pramono Janjikan Penggunaan JIS Tak Akan Rugikan Persija