Rodi Hartono Juarai Kompetisi Robot Internasional di California, AS
Satu Menit, Padamkan Api di Empat Ruang
Rabu, 12 Mei 2010 – 07:11 WIB

Rodi Hartono (kiri) didampingi Yusrila Y. Kerlooza memamerkan hasil karya roboi games miliknya di Kantor Dikti Selasa (11/5). Foto: Nungki Kartikasari/Jawa Pos
Ketika sumber api ditemukan, robot akan menyemprotkan air dalam jarak 30 cm dari nyala api. "Jika sirene masih berbunyi, robot akan melanjutkan pencariannya dan mengulangi sistem hingga airnya habis," terang Rodi.
Robot berukuran sekitar 70 x 60 cm dan tinggi 50 cm tersebut mampu memadamkan api tidak lebih dari enam detik. "Sebenarnya bisa dua detik," kata Rodi. "Ditambah kerja program software-nya jadi enam detik," kata anak kedua dari empat bersaudara itu.
Pada kompetisi Robo Games yang digelar di San Mateo County Event Center itu, sebuah lilin menyala dipasang di empat ruang. DU 114 "singkatan diambil dari (Jalan) Dipati Ukur nomor 114-116 Bandung, lokasi kampus" mampu memburu panas di setiap kamar dan memadamkan lilin dalam waktu satu menit.
Untuk mempercepat kinerja robot, mahasiswa Unikom (Universitas Komputer Indonesia), Bandung, itu membuat program dengan kecepatan power full. "Seluruh sensor mesti di-setting agar cocok dengan kecepatan yang sudah kami program," paparnya.
DALAM kompetisi robot internasional di San Mateo, California, Amerika Serikat, 24?25 April lalu, pemadam api karya Rodi Hartono merebut emas. Kemarin
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu