Rodrigo Duterte: Seperti Memicu Cacing Keluar dari Kaleng
Selasa, 20 September 2016 – 06:07 WIB

Rodrigo Duterte. Foto: AFP
Amerika Serikat (AS), PBB, dan parlemen Uni Eropa (UE) menyebut perang antinarkoba Duterte itu sebagai aksi main hakim sendiri. Apalagi, death squad yang ikut beraksi bak polisi lahir atas prakarsa Duterte saat masih menjadi wali kota Davao. Atas kritik dan kecaman yang mengarah kepadanya, pengganti Benigno Noynoy Aquino itu 'masa bodoh'. Dia maju terus dengan program andalannya. (afp/cnn/hep/c6/any/jpnn)
DAVAO - Kepala negara yang satu ini kian unjuk gigi memerangi narkoba. Dia menebalkan telinga, tak ambil pusing dengan protes dan kecaman dunia internasional
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina