Rolls-Royce Phantom Koa Ditanamkan Kayu Paling Langka
Kamis, 18 Februari 2021 – 03:25 WIB
Lanjutnya, waktu yang dibutuhkan untuk mengembangkan Phantom tersebut adalah tiga tahun.
Lantaran kayu dari Pohon Koa adalah hasil alam yang sangat unik dan langka.
Pohon kayu ini hanya tumbuh di Hawai dan dilindungi oleh pemerintah setempat.
Kayu tersebut hanya ada dan dapat dipanen di lahan pertanian pribadi dan pertumbuhannya pun sangat unik. Jadi populasi kayunya sangat langka. (rdo/jpnn)
Pembuat mobil superpremium itu mengenalkan Rolls-Royce Phantom Bespoke yang terbilang spesial, yakni Phantom Koa.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Luar Biasa, Harvey Moeis Beli Sejumlah Mobil Mewah Ini Secara Tunai untuk Sandra Dewi
- Lisa Blackpink Tiba di Jakarta, Dijemput Mobil Mewah, Harganya Gak Main-Main
- Rolls-Royce Ghost 2025 Kian Memikat Mata
- Perkenalkan Mobil Listrik Paling Mewah dan Unik di Dunia
- Rolls Royce Sedang Mengembangkan Sedan dan SUV Listrik
- Intip Spesifikasi & Harga 2 Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, Jangan Kaget