Rombak Masjid, Tewas Tersengat Listrik
Rabu, 26 Oktober 2011 – 02:46 WIB

Rombak Masjid, Tewas Tersengat Listrik
Menurut ketua pembangunan masjid, Rohaizat, sejak direnovasi tiga minggu lalu, sudah dua pekerjanya yang tersengat listrik. "Minggu lalu ada yang tersengat listrik lengannya, tapi masih selamat. Sekarang Ajid yang tersengat listrik," terangnya.
Baca Juga:
Rohaizat sudah menyarankan agar para pekerja menggunakan sabuk pengaman, tapi para pekerja tidak mengindahkannya. "Saya sudah menyarankan supaya mereka menggunakan safety belt tapi mereka tidak menanggapi," tuturnya.
"Saya menyampaikan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya kepada keluarga Ajid. Untuk sementara waktu pembangunan kami hentikan," kata Rohaizat.(jpnn)
BATAM - Ajid, 36, pekerja bangunan, tersengat listrik tegangan tinggi saat merenovasi masjid Al Muttakin Tanjungtritip, Tanjunguma, Batam, Selasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia