Rombak Skuat Inggris

Rombak Skuat Inggris
Rombak Skuat Inggris
Sementara itu, secara terpisah Gerrard mengacungi jempol upaya Hodgson melakukan peremajaan di timnas Inggris. Menurutnya, Inggris harus segera meregenerasi pemainnya supaya tidak muncul perbedaan mencolok antara pemain senior dan juniornya. Terutama dari segi kualitas permainannya.

 

Dikutip dari Independent, pemain Liverpool ini menganggap perlunya campur tangan di kepelatihan federasi sepakbola Inggris, FA. Termasuk bagaimana caranya supaya regenerasi dilakukan lebih cepat dari waktu 10 tahun. "Aku harap sebelum 10 tahun itu sudah muncul pemain muda yang layak masuk timnas," jelas Gerrard. (ren)
Berita Selanjutnya:
Portugal Bakal Terpental

LONDON - Inggris sepertinya mendapat banyak pelajaran berharga di Euro 2012 ini. Persiapan yang kurang maksimal plus tumbangnya beberapa pemain pilar


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News