Rombongan Ketua DPRD Hilang di Hutan
Rabu, 29 Mei 2013 – 08:21 WIB

Rombongan Ketua DPRD Hilang di Hutan
Salah seorang pemuka masyarakat setempat yang tidak ingin disebutkan namanya, mengatakan, diduga rombongan tersebut masih berada jauh di hutan. Untuk mencari romobongan, katanya, personil penyelamat harus menempuh jarak yang sangat jauh dan memakan waktu kurang lebih 6 jam perjalanan karena harus melewati beberapa bukit yaitu Bukik Macang, Bukik Lubang Tigo, Bukik Simpang Kumayan, Bukik Paninjauan, Bukik Kancah dan baru Menempuh Bukik Nurjida.
“Ado 6 Bukik nan harus dilalui personil penyelamat,” ujarnya. Hingga berita ini diturunkan sekitar pukul 20.00 WIB, romobongan penyelamat masih belum berhasil membawa rombongan tersebut ke posko penyelamatan.
Para korban yang dinyatakan hilang diantaranya ketua DPRD Kabupaten Solok, Syafri Dt Siri Marajo bersama Ajudan, Pen, dan dedi, Kepala Jorong Padang Belimbing, Jul. Begitupun Aseng dan Dasril (Polhut), Wen (Sekretaris Nagari Koto Sani), serta peserta lainnya, Basri, safri pono, safri pono intan, anton,peri, raf, andi, andika, dika, piri pono, af pono Marajo, ed kasiek, ed gindo sutan dan rodis.
Sementara 19 0rang Tim I napak tilas Solok-Padang sudah berhasil ke luar di Air Dingin Kota Padang, sekitar jam 10 pagi Selasa (28/5). Mereka diantaranya adalah Rusdi, Kiri, If, Edison, Met, Anton, Nazar, Cion, Ajo, Bujang, Mus, Et, Ahmad, Naf, Mulyadi, Mai, Zalman Candra, dan Zul.
PADANG--Sebanyak 40 orang rombongan Napak Tilas yang diketuai Ketua DPRD Kabupaten Solok tersesat di kawasan Bukit Barisan. Rombongan napak tilas
BERITA TERKAIT
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir