Rombongan Pegowes Sepeda Nusantara Menuju Mamuju Tengah
Kamis, 02 Agustus 2018 – 21:11 WIB

Pesepeda Nusantara 2018 menyusuri jalanan dari Kota Mamuju ke Kabulaten Mamuju Tengah. Foto: Istimewa
Koordinator lapangan Tim Jelajah Sepeda Nusantara 2018, Gaus Santosa menyebut perjalanan bakal tiba di Mamuju Tengah diperkirakan saat petang.
"Kami diinfokan bahwa tim jelajah akan ke kantor Bupati Mamuju Tengah dan diterima Bupati langsung," ungkapnya. (dkk/jpnn)
Tim rombongan jelajah Sepeda Nusantara 2018 melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Mamuju Tengah pada Kamis (2/8) pagi.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- LPDUK Masih Kesulitan Cari Lawan Red Sparks, Ini Penyebabnya
- Pesepakbola Naturalisasi Diusulkan Ikut Pelatihan Lemhanas, Ini Tujuannya
- Wamenpora Minta Olympian Bersinergi Demi Masa Depan Atlet Indonesia
- Dukung Asta Cipta Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Perkuat Sinergitas
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar