Ronald Sinyal Sebut Harun Masiku Berada di Indonesia, KPK Bilang Begini
Senin, 06 September 2021 – 16:05 WIB

Foto Harun Masiku yang dipajang di daftar buronan KPK. Foto: kpk.go.id
Bahkan, dia mengaku sangat bernafsu untuk menangkap Harun Masiku. Menurutnya, Ketua KPK Firli Bahuri juga telah memerintahkannya, namun kesempatannya belum ada.
"Saya sangat nafsu sekali ingin menangkap. Waktu itu pak ketua sudah perintahkan kau berangkat ke sana saya "siap pak" tetapi kesempatannya yang belum ada," ungkap Karyoto. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
KPK menanggapi beredarnya kabar bahwa tersangka kasus suap mantan Caleg PDIP Harun Masiku berada di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran