Ronaldinho Kembali ke Timnas
Rabu, 28 Januari 2009 – 08:56 WIB
”Cepat atau lambat, kita akan melihat Ronaldinho yang bisa bermain bersandingan dengan Kaka. Dia bisa menjadi senjata andalan menghadapi tim manapun yang punya kemampuan bertahan hebat,” kata Carlo Ancelotti, pelatih Milan, seperti dilansir Tribalfootball.
Baca Juga:
Meski begitu, Dunga tetap memberi kesempatan kepada Ronaldinho. Selain mantan pemain Barcelona dan Paris Saint Germain itu, bintang Milan lainnya dipanggil Dunga adalah Kaka, Pato, dan bek anyar Milan Thiago Silva.
Jelang partai persahabatan versus Italia, Dunga berusaha untuk memilih pasukan terbaiknya. Kendati hanya bestatus uji coba, bentrok dengan Italia selalu punya arti tersendiri karena sejarah pertemuan kedua kesebalasan di pentas internasional.
”Italia merupakan lawan yang patut dihormati. Mereka punya tradisi hebat dan sederet pemain berkualitas. Mereka selalu bermain dengan permainan yang menarik juga, baik itu di Piala Dunia maupun uji coba,” kata Dunga, seperti dikutip Goal.
NAMA Ronaldinho akhirnya kembali tercantum dalam skuad Timnas Brazil. Gelandang AC Milan itu dipanggil Pelatih Timnas Brazil Dunga untuk menghadapi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!