Ronaldo Buru Sejarah Besar di Fase Grup
Selasa, 10 Desember 2013 – 12:04 WIB
“Ronaldo baik-baik saja. Dia berlatih dengan pemain cadangan dan akan bermain tanpa masalah apapun,” terang pelatih Madrid, Carlo Ancelotti di laman Supersport, Selasa (10/11).
Baca Juga:
Ronaldo pun bertekad membawa Madrid memetik kemenangan. Madrid memang sudah memastikan diri lolos ke babak 16 besar. Namun, kemenangan atas Kopenhagen tentu bakal menyempurnakan catatan Madrid.
“Saya sangat focus dengan klub ini. Saya berharap Madrid bisa memenangkan sesuatu yang sangat penting musim ini. Piala Dunia masih jauh. Tujuan utama saya adalah tetap focus di klub dan memberikan yang terbaik,” tegas Ronaldo. (jos/jpnn)
MADRID - Sebuah rekor sudah terhampar di depan Cristiano Ronaldo. Megabintang milik Real Madrid tersebut berpeluang besar menjadi pencetak gol
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Tumbang di Markas Liverpool, Rekor Minor Tercipta
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade