Rony Gunawan Bikin SM Menawan
Senin, 11 Maret 2013 – 08:52 WIB
SOLO - Ada dua hal yang terjadi ketika Satria Muda (SM) Britama Jakarta bersua Satya Wacana LBC Angsapura Salatiga di lanjutan Speedy NBL Indonesia seri keempat di GOR Sritex Arena Solo Minggu (10/3). Di kuarter pertama, mereka sudah leading dengan skor 13-11. Kegemilangan SM berlanjut di kuarter kedua ketika berhasil menjaringkan 20 angka. Sementara Satya Wacana Cuma bisa menceploskan 13 poin. SM leading dengan skor 33-24 di paruh waktu.
Kemenangan yang dipetik SM dengan skor telak 80-60 setidaknya bisa menjadi pemantik semangat usai dibekap Garuda Kukar Bandung sehari sebelumnya. Sementara, bagi Satya Wacana, hasil minor itu tak ubahnya sebuah pukulan telak. Sebab, sebelumnya mereka juga dikalahkan Pelita Jaya Energi MP.
Baca Juga:
SM memang terlihat sangat dominant dalam laga tersebut. Sejak kuarter pertama, mereka seolah tak mau memberikan kesempatan bagi Satya Wacana untuk berkembang. Mereka terus menekan pertahanan Satya Wacana, namun juga diseimbangkan dengan defense yang ketat.
Baca Juga:
SOLO - Ada dua hal yang terjadi ketika Satria Muda (SM) Britama Jakarta bersua Satya Wacana LBC Angsapura Salatiga di lanjutan Speedy NBL Indonesia
BERITA TERKAIT
- Daftar 20 Tim Grand Finale Meet The World With SKF Road to Gothia Cup 2025
- British School Jakarta dan SDN Pondok Jagung 02 Tumbangkan Juara
- Klasemen Akhir MotoGP 2024 dan Rapor Martin si Juara Dunia
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar, Ini Jadwal Pengambilan Race Pack Collection
- Race MotoGP Barcelona: Pecco Bilang Ada 8 Pembalap akan Menghalangi Martin
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024