Rooney Diskors, Inggris Terbelah
Sabtu, 15 Oktober 2011 – 08:12 WIB

Rooney Diskors, Inggris Terbelah
Di sisi lain, sanksi Rooney memicu pro kontra di Inggris. Poinnya adalah, apakah efisien membawa Rooney ke putaran final Euro 2012. Sebab, setiap kontestan hanya boleh mendaftarkan 23 pemain.
Baca Juga:
Pelatih Tottenham Hotspur Harry Redknapp berpendapat Rooney tetap harus dibawa. "Jika saya pelatih Inggris, saya tetap membawa Rooney karena dia adalah satu-satunya striker kelas dunia yang dimiliki Inggris saat ini," kata Redknapp seperti dilansir The Sun.
Pendapat senada datang dari Alan Shearer, mantan penyerang timnas Inggris. "Saya pikir Rooney masih dibutuhkan Inggris yang seharusnya mampu melewati fase grup tanpa dia," ujarnya.
Meski begitu, ada juga suara minor. Hal itu datang dari pelatih Aston Villa Alex McLeish. Dia malah mengajukan anak asuhnya, Darren Bent, sebagai pengganti Rooney. "Darren adalah finisher bagus. Dia hanya korban skema Inggris yang beberapa tahun terakhir hanya bermain dengan satu striker sehingga orang-orang tidak pernah melihat sisi terbaiknya," tutur McLeish kepada Birmingham Mail. (dns/ca)
KARTU merah yang diterima Wayne Rooney saat kualifikasi Euro 2012 melawan Montenegro (7/10) berbuntut panjang. UEFA (Federasi Sepak Bola Eropa) menghukum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat