Rosa Berharap Angelina Jujur di Depan Penyidik KPK
Rabu, 14 September 2011 – 13:31 WIB

Rosa Berharap Angelina Jujur di Depan Penyidik KPK
JAKARTA - Terdakwa perkara suap proyek Wisma Atlet SEA GAmes, Mindo Rosalina Manulang, berharap Angelina Sondakh blak-blakan di depan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Rosalina merasa keterangan Angelina akan memperingan posisinya. Bagaimana dengan komunikasi via Blackberry Messenger (BBM) antara Rosa dengan Angelina? Rosa memilih untuk tak mengomentarinya. "Kalau masalah BBM itu nanti biarkan dia (Angelina) memberikan (keterangan) yang dia tahu," pungkasnya.
Hal itu disampaikan perempuan yang akrab disapa dengan nama Rosa usai pembacaan persidangan di Pengadilan tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta, Rabu (14/9), "Silahkan Bu Angie (Angelina) bicara sejujurnya yang dia tahu dengan kejadian perkara saya," ujar Rosa.
Baca Juga:
Diakuinya, dirinya memang sangat berharap pada keterangan Wakil Sekjen Partaiu Demokrat itu. "Harapannya bisa meringankan saya," ucapnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Terdakwa perkara suap proyek Wisma Atlet SEA GAmes, Mindo Rosalina Manulang, berharap Angelina Sondakh blak-blakan di depan penyidik Komisi
BERITA TERKAIT
- Kondisi Jasad 3 Polisi yang Diduga Ditembak Mati Oknum TNI Mengenaskan!
- Berstatus PTNBH, UNJ Makin Diminati Calon Mahasiswa Baru
- Menhut Pastikan Jajarannya Tak Terlibat dalam Penanaman Ladang Ganja di Area TNBTS
- Legislator Komisi I Minta POM TNI Ikut Menyelidiki Kasus Tiga Polisi Ditembak di Lampung
- Menag Sebut Kemajuan Teknologi Ungkap Kebenaran Ilmiah Al-Qur'an
- Terseret Kasus Dugaan Korupsi Bank BJB, Ridwan Kamil Buka Suara