Rosberg Enggan Bicara Kans Juara
Jumat, 05 Juli 2013 – 14:16 WIB
MUENCHEN-Perfoma hebat ditunjukkan Nico Rosberg dalam balapan Formula 1 tiga seri terakhir. Jagoan Mercedes tersebut mampu menang dua kali. Posisinya di klasemen sementara pun terdongkrak. “Masih sangat dini untuk membicarakan mengenai peluang juara. Kami hanya berusaha focus untuk menjaga momentum dan mendapatkan apa yang bisa kami dapatkan di balapan selanjutnya,” terang Rosberg seperti dilansir Planet F1, Jumat (5/7).
Kini, Rosberg ada di urutan kelima dengan jarak 50 poin dari Sebastian Vettel yang nangkring di pucuk klasemen.
Meski begitu, Rosberg merasa belum pantas membicarakan gelar juara. Sebab, kompetisi masih sangat panjang. Para pesaing juga terus melakukan peningkatan perfoma. Itu masih ditambah dengan pergantian ban yang membuat balapan semakin tak bisa diprediksi.
Baca Juga:
MUENCHEN-Perfoma hebat ditunjukkan Nico Rosberg dalam balapan Formula 1 tiga seri terakhir. Jagoan Mercedes tersebut mampu menang dua kali. Posisinya
BERITA TERKAIT
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad