Ross Brawn Optimistis dengan Posisinya
Senin, 24 Juni 2013 – 13:46 WIB

Ross Brawn Optimistis dengan Posisinya
PARIS - Masa depan team principal Mercedes, Ross Brawn tengah berada dalam posisi abu-abu. Hukuman yang dijatuhkan FIA terhadap Mercedes terkait uji coba rahasia kian membuat posisinya makin terjepit.
Kabarnya, kontrak Brawn tak akan diperpanjang di Mercedes. Apalagi, selain kasus uji coba ban, dia seperti tak bisa memberikan sentuhan maut pada para pembalap Mercedes.
Baca Juga:
Hingga kini, Lewis Hamilton dan Nico Rosberg yang merupakan andalan Mercedes terlempar dari tiga besar klasemen sementara.
Meski begitu, Brawn tetap pede dengan posisinya di Mercedes. Meski sadar bahwa masa depannya menjadi bahan pembicaraan hangat, Brawn enggan untuk menanggapinya. Di yakin bakal tetap dipertahankan Mercedes.
PARIS - Masa depan team principal Mercedes, Ross Brawn tengah berada dalam posisi abu-abu. Hukuman yang dijatuhkan FIA terhadap Mercedes terkait
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025