Rossoneri Menjauh Lagi
Senin, 12 Maret 2012 – 11:52 WIB

Rossoneri Menjauh Lagi
Menurut dia, impian untuk scudetto pada musim ini masih terbuka. "Musim masih panjang dan hasil kami cukup positif. Kami belum tersentuh kekalahan sepanjang musim ini. Kami terus berjuang hingga akhir," kata Matri.
Memang, dengan sisa sebelas laga, kans Juve untuk kembali merebut puncak belum sepenuhnya tertutup. Terlebih, konsentrasi anak asuh Antonio Conte itu hanya tercurah di Serie A dan Coppa Italia. Bandingkan dengan Milan yang masih berlaga di Serie A, Coppa Italia dan Liga Champions.
Juve juga beruntung terhindar dari kekalahan. Pasalnya, saat melawat ke markas Genoa mereka mengalami krisis di barisan pertahanan. Ini menyusul absennya Giorgio Chiellini dan Andrea Barzagli yang masih dibekap cedera, dan Leonardo Bonucci terkena skors.
Sementara Milan tampil dengan kekuatan yang lebih solid saat menjamu Lecce. Hasilnya, mereka sudah unggul saat laga baru berjalan tujuh menit melalui Antonio Nocerino. Keunggulan satu gol membuat Milan lebih percaya diri. Mereka akhirnya menambah keunggulan pada menit ke-65 melalui Zlatan Ibrahimovic. (ham/bas)
MILAN - Juventus masih mampu menjaga catatan tak terkalahkan di pentas Serie A hingga giornata ke-27 kemarin. Sayangnya, Juventus belakangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025