Roy Diteriaki Milanisti
Sabtu, 09 Februari 2013 – 19:19 WIB

BENING: Para Milanisti Indonesia memadati GBK Sabtu (9/2). FOTO: Ade Sinuhaji / JPNN
JAKARTA -- Penempatan Roy Suryo sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) ternyata kurang berkenan di mata penggemar sepakbola Indonesia. Suara tersebut kembali membahana saat screen lebar di Stadion GBK memperlihatkan wajah Roy Suryo. Bahkan kali ini suaranya lebih keras "Booo, Booo." (abu/jpnn)
Setidaknya itu yang terlihat di mata para Milanisti Indonesia saat pertandingan amal antara AC Milan Glorie versus Indonesia All Star Legend di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Senayan Jakarta, Sabtu (9/2).
Saat jeda pertandingan sebelum memasuki babak kedua, Roy Suryo masuk ke lapangan. Ia didampingi CEO MNC Grup Harry Tanoe Sudibyo. Tiba-tiba Milanisti Indonesia yang memadati tribun VIP mengeluarkan suara "Boooo" kepada Roy.
Baca Juga:
JAKARTA -- Penempatan Roy Suryo sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) ternyata kurang berkenan di mata penggemar sepakbola Indonesia. Setidaknya
BERITA TERKAIT
- Hadapi Timnas Indonesia, Bintang Australia: Ada Tekanan
- Australia vs Timnas Indonesia: Adu Wajah Baru
- Jadwal Timnas Indonesia: Australia Pasti Memberikan Perlawanan Hebat
- Patrick Kluivert Ungkap Kondisi Pemain Timnas Indonesia Menjelang Lawan Australia
- Patrick Kluivert Omong Blak-blakan soal Target Timnas Indonesia Vs Australia, Menang?
- Pimpin Langsung Latihan Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Terkesan dengan Hal Ini!