Roy Suryo Jalani Tes Kesehatan Sebelum Diperiksa Polisi, Kondisinya
Jumat, 05 Agustus 2022 – 17:03 WIB

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan soal Roy Suryo diperiksa lagi. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Pemeriksaan sedang berlangsung, nanti bagaimana hasilnya tentunya akan ketahui hasilnya setelah pemeriksaan selesai," tutur Zulpan.
Baca Juga:
Sebelumnya, video viral di media sosial memperlihatkan Roy Suryo mengikuti acara sebuah klub mobil.
Dalam video, Roy tampak mengenakan penyangga leher medis dan baju komunitas mobil. (cr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Roy Suryo kembali diperiksa sebagai tersangka kasus dugaan penistaan agama terkait meme stupa Borobudur di Polda Metro Jaya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Kasus Penyalahgunaan LPG Subsidi, 5 Tersangka Ditangkap
- KPK Panggil Billy Beras Terkait Dugaan Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa
- Bebaskan WN India Tersangka Penggelapan, Polisi Rusak Iklim Investasi & Abaikan Asta Cita Prabowo
- Bea Cukai dan Polri Temukan 1,88 Kuintal Sabu-Sabu di Kebun Sawit di Aceh Tamiang
- Ditpamobvit Polda Metro Jaya Bersama SHW Center Berbagi Takjil Bulan Ramadan
- Kapolda Metro Abaikan Laporan Perusahaan Saudi soal RJ WN India di Kasus Penggelapan